KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR MATA PELAJARAN ILMU GIZI KELAS X



KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR

MATA  PELAJARAN     :  ILMU  GIZI

KELAS X

KOMPETENSI  INTI
KOMPETENSI  DASAR

1.      Menghayati dan mensyukuri ajaran agama yang dianutnya

1.1.    Mensyukuri  karunia Tuhan Yang Maha Esa, melalui pengembangan berbagai keterampilan dasar merancang dan mengolah makanan dan kue sesuai kebutuhan tubuh sebagai tindakan pengamalan menurut agama yang dianutnya.
2.      Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
2.1.   Memiliki motivasi internal dan menunjukkan rasa ingin tahu  dalam pembelajaran merancang dan mengolah makanan yang diperlukan tubuh
2.2.   Menunjukkan perilaku ilmiah (jujur , disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong)  dalam melakukan pembelajaran sebagai bagian dari sikap ilmiah
2.3.   Menunjukan perilaku cinta damai  dan toleransi dalam membangun kerjasama dan tanggungjawab dalam  implementasi sikap kerja
3.     Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan factual, konseptual, dan procedural dalam pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab phenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah
3.1.      Mendeskrisikan zat gizi  sumber zat energi/tenaga (karbohidrat dan lemak) yang diperlukan tubuh.
3.2.      Mendeskrisikan zat gizi  sumber zat pembangun yang diperlukan tubuh.
3.3.      Mendeskrisikan zat gizi  sumber mineral sebagai zat pengatur yang diperlukan tubuh.
3.4.      Mendeskrisikan zat gizi  sumber vitamin sebagai zat pengatur yang diperlukan tubuh.
3.5.      Menjelaskan Daftar Komposisi Bahan Makanan dan Daftar Bahan Makanan Penukar.
3.6.      Menjelaskan Daftar Angka Kecukupan  Gizi (AKG).
3.7.      Menjelaskan menu seimbang.
3.8.      Menyusun dan menganalisis  rancangan menu  seimbang untuk bayi dan balita setelah diolah
3.9.      Menyusun dan menganalisis rancanganmenu  seimbang untuk remaja setelah diolah
3.10.   Menyusun dan menganalisis rancanganmenu seimbang untuk dewasa setelah diolah
3.11.   Menyusun dan menganalisis rancanganmenu seimbang untuk manula setelah diolah
3.12. Menyusun dan menganalisis rancanganmenu seimbang untuk wanita hamil dan menyusui setelah diolah
4.      Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

4.1.    Mengevaluasi kasus kekurangan  sumber zat gizi penghasil tenaga berdasarkan data
4.2.    Mengevaluasi kasus kekurangan  sumber zat gizi pembangun berdasarkan data
4.3.    Mengevaluasi kasus kekurangan   zat gizi sumber mineral berdasarkan data
4.4.    Mengevaluasi kasus kekurangan  zat gizi sumber vitamin berdasarkan data
4.5.    Menggunakan Daftar Komposisi Bahan Makanan dan Daftar Bahan Makanan Penukar untuk menghitung zat gizi
4.6.    Menggunakan Angka Kecukupan Gizi untuk menghitung kecukupan zat gizi
4.7.    Mengevaluasi menu berdasarkan prinsip menu seimbang
4.8.    Mengolah  dan menyajikan menu seimbang bayi dan balita.
4.9.    Mengolah  dan menyajikan menu seimbang remaja.
4.10.  Mengolah  dan menyajikan menu seimbang untuk dewasa.
4.11.  Mengolah  dan menyajikan menu seimbang untuk manula.
4.12.  Mengolah  dan menyajikan menu seimbang wanita hamil dan menyusui.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR MATA PELAJARAN ILMU GIZI KELAS X"

Post a Comment